UNSRAT Repository

SUBSTITUTION IN DEM TEXT ‘SIGMUND FREUD’

Rambitan, Siska (2010) SUBSTITUTION IN DEM TEXT ‘SIGMUND FREUD’. FAEDAH BULETIN ILMIAH KEBUDAYAAN DAN SAINS, 8 (22). pp. 19-24.

[img]
Preview
PDF
Download (99kB) | Preview

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk substitusi dalam sebuah text yang berjudul ‘Sigmund Freud’. Untuk menganalisis data digunakan metode deskriptif. Sebagai landasan teori digunakan pendapat dari Aarts dan Aarts. Mereka mengatakan bahwa untuk menghindari pengulangan kata yang sama, dapat digunakan substitusi. Substitusi adalah pengganti satu atau lebih bagian kalimat oleh bentuk lain untuk maksud keefisienan. Substitusi dapat menggantikan kata-kata, frase nomina, frase ajektival, frase verba, frase adverbial, dan klausa. Bentuk subsititusi yang ditemukan dalam penelitian ini adalah frase nomina dan frase adverbial.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: substitusi, frase nomina, frase adverbial, frase ajektival, frase verba, klausa
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
Divisions: Fakultas Sastra > Sastra Jerman
Depositing User: Steven Ch. Kaunang
Date Deposited: 04 Apr 2012 09:06
Last Modified: 04 Apr 2012 09:06
URI: http://repo.unsrat.ac.id/id/eprint/112

Actions (login required)

View Item View Item