Mamuaja, Christine F.
(2017)
LIPIDA.
Unsrat Press, Jl. Kampus Unsrat Bahu Manado 95115.
ISBN 978-979-3660- 81-3
Abstract
Puji Syukur ke Hadirat Tuhan Yang Maha Kuasa karena hanya oleh kasih kemurahanNya tulisan buku Lipid dapat selesai disusun. Buku ini diharapkan dapat membantu mahasiswa dalam mata kuliah Teknologi lipid dan Analisis Lipid. Mahasiswa S1 Fakultas Pertanian Jurusan Teknologi Pertanian khusnya program studi Ilmu dan Teknologi Pangan juga mahasiswa S2 program studi Ilmu Pangan karena salah satu mata kuliah S1 dan S2 adalah Kimia dan Teknologi Lipid.
Buku lipid ini untuk edisi pertama masih membahas secara umum tentang definisi, klasifikasi, struktur kimia, sifat fisikokimia, rekasi-rekasi kimia, gliserol dan asam lemak, peranan, kebutuhan, proses metabolisme lemak dan minyak serta aplikasinya dalam proses pengolahan pangan dan metode analisis lemak. Pada edisi berikut, topik-topik dalam buku ini akan diperluas sampai pada reaksi dan analisis lipid juga dengan memasukkan kelompok lipid yang lain.
Pada kesempatan ini tidak lupa penulis mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian penyusunan buku ini. Semoga buku Lipid ini dapat memberikan manfaat bagi para mahasiswa ataupun para pembaca yang membutuhkan tulisan ini.
Akhirnya, tiada gading yang tak retak, oleh sebab itu saran dan kritik yang membangun untuk perbaikan buku ini kedepan diterima dengan tangan terbuku, kiranya buku ini bermanfaat bagi kita semua Amin.
Actions (login required)
|
View Item |