UNSRAT Repository

INTRODUKSI TEKNOLOGI KELOMPOK PETERNAK SAPI DI KELURAHAN PINARAS KOTA TOMOHON

Moningkey, Sony A.E. and Tulung, Yohannis L. R. and Rahasia, Cathrien A. (2018) INTRODUKSI TEKNOLOGI KELOMPOK PETERNAK SAPI DI KELURAHAN PINARAS KOTA TOMOHON. In: Seminar Nasional PERSEPSI III: STRATEGI DAN KEBIJAKAN PENGEMBANGAN BISNIS PETERNAKAN DALAM MENDUKUNG KEDAULATAN PANGAN NASIONAL, 6-7 SEPTEMBER 2018, GRAHA GUBERNURAN BUMBER MANADO.

[img]
Preview
PDF (Cover)
Download (143kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Prosiding)
Download (347kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Peer Review)
Download (470kB) | Preview
[img]
Preview
PDF (Peer Review Sonny Moningkey)
Download (930kB) | Preview

Abstract

Program peningkatan populasi ternak sapi ke depan akan menghadapi tantangan ketersediaan pakan hijauan, di mana makin bertambah populasi ternak sapi maka kebutuhan pakan hijauan makanan ternak (HMT) akan makin meningkat pula, sementara ketersediaan areal tanaman hijauan makanan ternak relatif terbatas karena areal lahan sebagian besar dimanfaatkan untuk tanaman pangan dan perkebunan. Kegiatan Program Kemitraan Masyarakat (PKM) Peternak Sapi dalam Menerapkan Sistem Integrasi Sapi dengan Kelapa (SISKA) di Kelurahan Pinaras Kota Tomohon dilakukan melalui penyuluhan, pelatihan dan pendampingan pengolahan dan pemanfaatan lahan tanaman kelapa secara terintegrasi dengan ternak sapi dan tanaman hijauan makanan ternak unggul, termasuk penerapan penggunaan kotoran ternak sapi. PKM Peternak Sapi ini, ternyata memberi kontribusi peningkatan kuantitas dan kualitas pakan hijauan makanan ternak (HMT) pada peternak sapi. Melalui Program Kemitraan Masyarakat (PKM) ini, akan menghasilkan luaran yaitu Peningkatan kuantitas dan kualitas produksi pakan hijauan makanan ternak (HMT) dan Artikel jurnal/prosiding/poster seminar nasional. Kata kunci : Sapi, hijauan makanan ternak, integrasi

Item Type: Conference or Workshop Item (Speech)
Additional Information: ISBN 978-602-0752-26-6
Subjects: S Agriculture > SF Animal culture
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Mr. Benhard W. Tampangela, ST
Date Deposited: 17 Jan 2019 01:24
Last Modified: 14 Apr 2021 02:40
URI: http://repo.unsrat.ac.id/id/eprint/2180

Actions (login required)

View Item View Item