UNSRAT Repository

Aplikasi Marketplace Paket Wisata Berbasis Android

Sule, Gianino Petrus and Najoan, Xaverius and Sentinuwo, Steven R. (2021) Aplikasi Marketplace Paket Wisata Berbasis Android. -.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
Download (881kB) | Preview

Abstract

Abstract — Applications are very helpful in human life, for example, it is used to place orders from purchasing goods, delivery and delivery services. No exception in the field of tourism, to make it easier for a person or group of people to go to tourist destinations, it is easier by using the application, we can order tour services and travel applications that aim to facilitate traveler users to travel to tourist places they want to go to. This application uses the Rapid Application Development (RAD) method where research goes through several stages in which the application is tested and its effectiveness is seen. The limitation of this research is the making of the Travel Marketplace Application for Tour Packages based on Android Mobile which displays a list of tour packages, tour guide services, the payment transaction process between travel and traveler. For the test results, it involves travel agents and travelers by making and ordering tour packages through an application using a smartphone online and continuing with testing to filling out a questionnaire to get the results of testing the application. Abstrak — Aplikasi sangat membantu kehidupan manusia contohnya digunakan untuk melakukan pemesanan mulai dari pembelian barang, jasa pengantaran dan pengiriman. Tidak terkecuali di bidang pariwisata untuk mempermudah seseorang atau sekelompok orang menuju tempat destinasi wisata menjadi lebih mudah dengan menggunakan aplikasi kita bisa memesan jasa tour dan travel aplikasi bertujuan untuk memfasilitasi pengguna traveler untuk berpergian ke tempat-tempat wisata yang ingin dituju. Aplikasi ini menggunakan metode Rapid Application Development (RAD) dimana penelitian melalui beberapa tahapan di mana aplikasi yang dibuat diuji coba dan dilihat tingkat keefektifannya. Batasan penelitian ini yaitu pembuatan dari Aplikasi Marketplace Paket Wisata Berbasis Android dimana menampilkan daftar paket wisata, jasa pemandu wisata, proses transaksi pembayaran antara travel dan traveler. Untuk hasil pengujian melibatkan pihak travel agent dan traveler dengan melakukan pembuatan dan pemesanan paket wisata melalui aplikasi menggunakan smartphone secara online dan dilanjutkan dengan melakukan testing hingga pengisian kuesioner untuk mendapatkan hasil dari pengujian aplikasi tersebut.

Item Type: Other
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Mr. Benhard W. Tampangela, ST
Date Deposited: 29 Jul 2021 10:29
Last Modified: 29 Jul 2021 10:29
URI: http://repo.unsrat.ac.id/id/eprint/3325

Actions (login required)

View Item View Item