UNSRAT Repository

RANCANG BANGUN GAME SEBAGAI MEDIA PERKENALAN WISATA ALAM DI MALUKU TENGAH

Mailoa, Denis Ronaldo (2021) RANCANG BANGUN GAME SEBAGAI MEDIA PERKENALAN WISATA ALAM DI MALUKU TENGAH. -.

[img]
Preview
PDF (Skripsi)
Download (1MB) | Preview

Abstract

Abstrak – Wisata Alam di Indonesia merupakan salah satu daya takrik dari negara kita ini, beragam pulau-pulau yang terbentang dari sabang sampai merauke. Tiap-tiap pulau memiliki keindahan tersendiri. Salah satu pulau tersebut adalah Maluku, terutama Maluku Tengah. Memiliki tempat-tempat Wisata Alam yang menarik. namun beberapa tempat Wisata tersebut belum semua yang di kembangkan, dikarenakan kurangnya promosi. Dengan perkembangan Teknologi sekarang ini terutama Game. Game yang dulunya hanya sebagai sarana hiburan semata telah berkembang pesat hingga dapat masuk ke bidang-bidang lainnya, seperti olahraga yang di namai E-sport. Dengan perkembangan internet game juga dapat dimainkan bersama di manapun dan kapanpun. Dengan melihat ini penulis merancang dan akan membangun sebuah game di perangkat mobile yang dapat memperkenalkan Wisata Alam yang ada di daerah Maluku Tengah. Dengan memanfaatkan fitur Event-in game yang ada seperti kolaborasi. Metodologi yang digunkan dalam perancangan dan pembuatan game ini adalah Muiltimedia Development Life Cycle (MDLC). Dengan mengikuti 6 tahapan, yaitu Konsep(concept), Desain(Design), Pengumpulan Bahan(Material Collecting), Perakitan (Assembly), pengujian(Testing) dan distribusi (Distribution). Pembuatan game ini menggunakan Unity. Kata Kunci : Android, Game, Multimedia Development Life Cycle, Unity. Abstract – Nature Tourism in Indonesia is one of the attractions of our country, a variety of islands that stretch from sabang to merauke. Each island has its own beauty. One of these islands is Maluku, especially Central Maluku. It has interesting natural attractions. but some of these tourist attractions are not all developed, due to lack of promotion. With the development of technology today especially Games. Games that used to be only as a means of entertainment has grown rapidly to be able to enter other fields, such as sports called E-sport. With the development of interne,t games can also be played together anywhere and anytime. By looking at this the author designed and will build an game () on a mobile device that can introduce nature tourism in the Central Maluku area. By utilizing existing Event-in game features such as collaboration. The methodology used in the design and creation of this game is Muiltimedia Development Life Cycle (MDLC). By following 6 stages, namely Concept, Design, Material Collecting, Assembly, Testing and Distribution. The creation of this game uses Unity.. Keywords: Android, Game, Multimedia Development Life Cycle, Unity.

Item Type: Other
Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Mr. Benhard W. Tampangela, ST
Date Deposited: 29 Nov 2021 03:18
Last Modified: 29 Nov 2021 03:18
URI: http://repo.unsrat.ac.id/id/eprint/3519

Actions (login required)

View Item View Item