Paulus, Jeanne Martje and Sumayku, B. R. A and Sompotan, S. and Medlama, R.
(2012)
Pengaruh Peningkatan Dosis Abu Pengasapan Kopra dan Pengurangan Dosis Pupuk Kalium Terhadap Produksi Ubi Jalar (lpomoea batatas (L.) lam.).
BULETIN PALMA, 13 (1).
pp. 27-31.
ISSN 1979-679X
Abstract
Nitrogen fosfor dan kalium, merupakan hara makro yang mutlak diperlukan untuk perfumbuhan dan perkembangan tanaman
ubi jalar. Untuk kalium paling banyak dibutuhkan karena berperan penting dalam meningkatkan aktifitas fotosintesis terutama
pada periode pembentukan ubi. Abu pengasapan kopra mengandung unsure hara makro dan mikro yang dibutuhkan tanaman
antara lain kalium. Penelitian ini bertujuan untuk mensubtitusi pupuk kalium anorganik dengan abu pengasapan kopra
sebagai sumber kalium organik untuk meningkatkan produksi ubi jalar. Percobaan dilaksanikan di kelurahin Maesa,
Kecamatan Tondano Kabupaten Minahasa, selama 4 bulan pada tahun 2010. Variabel yang diamati, meliputi jumlah
ubi/tanaman, jumlaft ubi/ plot, berat ubi/tanaman, dan berat ubi/plot. Data dianalisis den[an menggunakan analisis sidik
ragam. Hasil penelitian menunjukkan bahwa abu pengasapan kopra sebagai sumber kaliuh organili dapat mensubstitusi
peranan kalium anorganik terhadap produksi ubi jalar. Dari hasil penelitian ini disarankan kepada petani khususnya di
Sulawesi Utara seb-ag-ai daerah penghasil kopra, untuk memanfaatkan limbah abu pengasapan kopri dalam budidaya ubi ialar
karena harga pupuk kimia di pasaran yang semakin mahal dan juga untuk menunjang penerapan iistem pertanian oiganik.
Actions (login required)
|
View Item |