Pratomo, Adhitya Agung and Patras, Lily S. and Tumaliang, Hans
(2022)
Analisa Perancangan Gardu Induk 150 kV di Kabupaten Muna.
-.
Abstract
Abstract - Substations are a vital part of the electric power system, apart from generating substations, they must also be able to supply electricity reliably and safaly. In this design, analysis and calculations are carried out in selection the components of the substation that will be used so that the selected components are truly capable of delivering electricity properly and safely based on the SPLN, IEC, and IEEE standards. The selection of the components of this substation has been adjusted to the calculations and these standards. So it can be concluded that the results of the design of this substation are in accordance with predetermined standards.
Keywords: Substation, Outdoor system, 150 kV
Abstrak - Gardu Induk merupakan bagian vital sistem tenaga listrik, selain membangkitkan Gardu Induk juga harus mampu menyalurkan tenaga listrik dengan handal dan aman. Dalam perancangan ini, dilakukan analisa dan perhitungan dalam memilih komponen-komponen Gardu Induk yang akan digunakan agar komponen yang dipilih benar-benar mampu menyalurkan listrik dengan baik dan aman berdasarkan Standar-standar SPLN, IEC, dan IEEE. Pemilihan komponen-komponen Gardu Induk ini telah disesuaikan dengan perhitungan dan Standar-stanrdar tersebut. Sehingga dapat disimpulkan bahwa hasil perancangan Gardu Induk ini telah sesuai dengan standar yang telah ditentukan.
Kata Kunci : Gardu Induk, Sistem Luar Ruangan, 150 kV.
Actions (login required)
|
View Item |