Malingkas, Fernando D.Y. and Karouw, Stenley and Lumenta, Arie S. M.
(2021)
Design and Build an Integrated Work College Role Playing Game Application.
-.
Abstract
Abstrak — Seiring dengan perkembangan teknologi dan komputer, kita tahu bahwa Game juga seringkali dituduh memberikan pengaruh negatif terhadap beberapa masyarakat. Akan tetapi jika kita dapat melihat dari sisi positifnya game juga mempunyai fungsi dan manfaat dalam menyediakan informasi seperti pembelajaran ataupun berupa media pengenalan.
Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang serta menghasilkan game sebagai media edukasi yang dapat menarik minat pengguna akan pengetahuan. Dan game ini di tujukan kepada mahasiswa. Contohnya adalah game yang dijadikan sebagai media pembelajaran khususnya dalam mencari informasi KKT (Kuliah Kerja Terpadu) yang studi kasus di Universitas Sam Ratulangi. Game ini di bangun menggunakan salah satu game engine yaitu Unity 3D dengan menggunakan sudut pandang 3 dimensi yang bergenre Role Playing Game (RPG). Metode penelitian yang digunakan adalah Multimedia Development Life Cycle yang memiliki 6 tahapan yaitu, concept, design, material collecting, assembly, testing, dan distribution.
Kesimpulannya adalah game Role Playing Game tentang kuliah kerja terpadu (KKT) sebagai suatu sarana media game pengenalan yang bermanfaat dan membantu dalam mencari informasi yang di butuhkan dalam mengikuti KKT.
Kata kunci — Game, Role Playing Game, Unity 3D, Multimedia Development Life Cycle
Abstract – As Technology and computers grow, we know that it is also often accused of having a negative influence on some societies. But if we can look on the bright side of the game also has the function and benefits of providing information such as learning or a media introduction. And these games are intended for kids who are already students. An example is the game that is used as a learning medium primaly locating KKT (Kuliah Kerja Terpadu) information that case studies at Sam Ratulangi University. These games are built using one of those engine games unity 3d with using a three-dimensional view of Role-Playing Games (RPG). The research method used is the Multimedia Development Life Cycle which has six stages, concept, design, material collecting, assembly, testing, and distribution.
In conclusion, was an RPG game about Kuliah Kerja Terpadu (KKT)
As a useful introduction of the media game and helpful in finding the information needed to follow KKT.
Keywords — Game, Role Playing Game, Unity 3D, Multimedia Development Life Cycle.
Actions (login required)
|
View Item |